Bupati Samosir Hadiri Syukuran Ulang Tahun ke Tujuh Menara Doa Nainggolan Lumban Tungkup

    Bupati Samosir Hadiri Syukuran Ulang Tahun ke Tujuh Menara Doa Nainggolan Lumban Tungkup

    SAMOSIR - Bupati Samosir Vandiko Timotius Gultom, ST didampingi Asisten I Tunggul Sinaga menghadiri pesta syukuran ulang tahun yang ( 7 ke-tujuh Menara Rumah Doa Nainggolan Lumban Tungkup Boru Bere dan Ibabere Se-Indonesia di Kelurahan Sirumah Hombar, Kabupaten Samosir Sabtu ( 09/07/2022 ).

    Bupati Samosir Vandiko Timotius Gultom dalam sambutannya mengucapkan selamat dan sukses atas terlaksananya acara atau syukuran rumah Doa Nainggolan Lumban Tungkup yang ke Tujuh Tahun, " Ucap Bupati Samosir Vandiko Timotius Gultom

    Bupati Samosir juga berpesan kepada pengurus yang baru dilantik agar tetap melestarikan nilai nilai luhur "Selamat atas terpilihnya pengurus baru punguan nainggolan lumban tungkup boru, bere ibabere se-Indonesia,  

    "Nilai budaya merupakan peninggalan sejarah yang sangat berharga oleh karena itu mari bersama untuk melestarikan nilai-nilai luhur budaya, " Ujar Bupati Samosir Vandiko Timotius Gultom

    Sementara itu, Ketua Umum Punguan Nainggolan Lumban Tungkup menyampaikan terima kasih kepada Bupati Samosir Vandiko Timotius Gultom yang berkenan menghadiri hadiri syukuran ulang tahun yang ke tujuh menara doa punguan Nainggolan lumban tungkup. 

    "Punguan Nainggolan lumban Tungkup ini akan memberikan beasiswa kepada setiap orang yang ingin bersekolah pendeta sebanyak tiga orang, " Kata Ketua Umum Punguan Nainggolan Lumban Tungkup ( Karmel )

    samosir
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Tak Miliki Izin Usaha, Satuan Polisi Pramong...

    Artikel Berikutnya

    Sambut Hari Raya Idul Adha 1443 H, Pemerintah...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Posko Nataru 2024-2025 Resmi Dibuka, KSOPP Pastikan Kesiapan Layanan Pelabuhan di KSPN Danau Toba
    Leonardy Harapkan Kongres PB Lemkari Akhir Januari 2025
    Kodim 1710/Mimika Terima Wasev Bidang Bakti TNI TA 2024 Dari Sterad
    BAZNAS Maros Serahkan Donasi Untuk Imam Masjid, Guru TPQ, dan Pengurus Rumah Ibadah di Lanud Sultan Hasanuddin
    Kuatkan Jiwa Korsa, Bakamla RI Gelar Lomba Senam Garda Laut Indonesia

    Ikuti Kami